aku anak kedua dari tiga bersaudara.aku hidup dirumah yang besar mewah, keluargaku kaya raya.paras mereka pun mendukung, dengan ayahku yang sangat tampan serta ibuku yang cantik jelita.begitu juga dengan kakakku ia sangatlah cantik dan menawan juga dengan adikku begitu cantik dan manis.berbeda denganku, aku seperti bukan anak atau saudara mereka.aku sama sekali tidak cantik, kulitku hitam rambutku berwarna kusam serta tubuhku yang tambun membuatku terlihat berbeda jika berdiri sejajar dengan mereka.
aku anak yang suka menyendiri baik dirumah sekolah bahkan di tempat umum. bukan karena aku malu menampakan diriku, namun hanya karena aku suka.toh aku bahagia dengan hidupku sekarang.aku akan bersabar.meskipun aku tak seperti keluargaku, aku akan meerima keadanku dengan ikhlas dan tabah.mungkin dengan ikhlas dan tabah atas diriku yang tak sempurna ini suatu hari nanti aku dapat berjajar dengan keluargaku.
by:dwi wulandari(02/03/2011)
0 komentar:
Posting Komentar